Sophilia Fine Art & Museum

Sophilia Fine Art & Museum


Museum ini berisikan koleksi – koleksi langka peninggalan bangsa Cina serta duplikatdari lukisan – lukisan terbaik abad pertengahan. Museum ini merupakan salah satu museum terbaik yang terdapat di Jakarta.

Kesan pertama kali saya melihat tempat tersebut sangat megah dan modern. Banyak sekali lukisan yang terpajang mulai dari zaman dulu hingga zaman sekarang.

Kegiatan pertama yang kami lakukan saat sampai di sana adalah pergi ke tempat pameran barang yang bertema Tiongkok. Tidak hanya itu, setiap barang di jelaskan tentang cara pembuatanya, era yang berlangsung, bisa di temukan di mana, dan terbuat dari apa.  Dari penjelasan oleh pemandu pada umumnya barang bertema China yang berada di Sophilia Fine Art & Museum di ambil dari Forbiden city

Pihak pengelola memutuskan untuk mendirikan Sophilia Fine Art & Museum karena agar masyarakat dapat mengetahui sejarah dan budaya luar negeri. Lukisan yang terdapat di museum salah satunya adalah Guernica – Pablo Picasso (1937) yang menunjukan kekacauan yang ada di Madrid pada zaman tersebut. Setelah itu ada The Lash Super – Leonardo Da Vinci (1495 – 1498) yang menunjukan pengkhianatan Yudas Iskariot kepada Tuhan secara tidak langsung. The Night Watch – Rembrant Van Rijin (1642) yang menunjukan bahwa Amsterdam sedang damai dan aman yang dipimpin oleh Captain Cock.  Terdapat tiga karya dari bangsa Cina yaitu Jade armor berfungsi untuk membungkus mayat jenderal, kaisar karena harga jade sangat mahal. Penyambungan jade dilakukan menggunakan silk dan copper. Lalu ada burial clay vase merepresentasikan ‘rumah’ untuk roh yang sudah meninggal. Biasa disertai ‘pembantu, uang, teman’ untuk kehidupan selanjutnya. ShuZou city landscape painting karena kaisar disana sangat cinta dengan ShuZhou city, kaisar tersebut meminta pelukis yang handal untuk melukis panorama desa tersebut. Suatu karya seni dapat memuliakan Tuhan karena banyak karya seni yang menceritakan kemuliaan Tuhan, keagungan Tuhan, dan campur tangan Tuhan di setiap keadaan. Karya seni di Sophilia Fine Art Center memiliki makna yang mendalam dibandingkan karya seni terbaru zaman sekarang. Lalu cara pembuatan karya seni tersebut dari segi ukuran dan cara pengecatan atau pembuatan. Sophilia Fine Art Center memberi insprirasi dalam tema GODiscovering dan GOdiscovering karena Tuhan melindungi perjalanan ke Sophilia Fine Art Center dan saya belajar hal baru di Sophilia Fine Art Center contohnya gambar – gambar tentang era Baroque, classical, modern, dll dan bagaimana Tuhan menyertai kita dalam kehidupan kita sehari – hari kita melalui lukisan dan banyak cerita tentang lukisan tersebut.

Jadi kesimpulan yang bisa kami ambil adalah kita bisa belajar melalui lukisan seperti jaman dulu dan melalui kesenian dan mengambil baiknya saja saat mempelajari nya karena tidak semua yang gambar dan kesenian itu bagus. Kita juga harus belajar arti dari lukisan tersebut karena pasti sebuah lukisan mempunyai arti yang dalam. Kita perlu melihat sejarah lukisan tersebut. Semua hasil karya kesenian yang masih bisa kita lihat pada saat ini, itu karena kasih dan karunia Tuhan.


This museum contains collections - rare collections of Chinese heritage and duplicates of the best medieval paintings. This museum is one of the best museums in Jakarta.


The first impression I saw was that the place was very grand and modern. Lots of paintings are displayed from ancient times to the present.


The first activity we did when we arrived there was to go to a Chinese-themed goods exhibition. Not only that, every item is explained about how it was made, the era that took place, where it can be found, and what it is made of. From the explanation by the guide, generally Chinese-themed items at the Sophilia Fine Art & Museum were taken from Forbiden city


The management decided to establish the Sophilia Fine Art & Museum because so that people can know the history and culture of foreign countries. One of the paintings in the museum is Guernica - Pablo Picasso (1937) which shows the chaos that existed in Madrid at that time. After that there is The Super Lash - Leonardo Da Vinci (1495 - 1498) which shows the betrayal of Judas Iscariot to God indirectly. The Night Watch - Rembrant Van Rijin (1642) which shows that Amsterdam was peaceful and safe led by Captain Cock. There are three works from the Chinese nation, namely Jade armor serves to wrap the corpse of the general, the emperor because the price of jade is very expensive. Connection of jade is done using silk and copper. Then there is burial clay vase representing 'home' for spirits that have died. Usually accompanied by 'helpers, money, friends' for the next life. ShuZou city landscape painting because the emperor was very in love with ShuZhou city, the emperor asked reliable painters to paint panoramas of the village. A work of art can glorify God because many works of art that tell the glory of God, the glory of God, and God's intervention in every situation. Artwork at the Sophilia Fine Art Center has a deep meaning compared to the latest art of today. Then how to make the artwork in terms of size and method of painting or making. The Sophilia Fine Art Center inspired the theme GODiscovering and GOdiscovering because God protected the trip to the Sophilia Fine Art Center and I learned new things at the Sophilia Fine Art Center for example pictures of the Baroque era, classical, modern, etc. and how God is with us in life our daily life through paintings and many stories about the painting.


So the conclusion that we can take is that we can learn through paintings like in ancient times and through art and take good things when studying because not all of the images and art are good. We also have to learn the meaning of the painting because surely a painting has a deep meaning. We need to look at the history of the painting. All the works of art that we can still see at this time, are because of God's love and grace.



I BUILT MY SITE FOR FREE USING